IKN Pacu Kontribusi 10% Sektor Konstruksi dalam Perekonomian Kaltim 2023
Ekonomi Makro & Mikro • 11 Desember 2024Untuk pertama kalinya dalam satu dekade, kontribusi sektor konstruksi terhadap PDRB Kalimantan Timur pada tahun 2023 melampaui angka 10%