Jawa Barat Dominasi Kuota Haji 2025 dengan 38 Ribu Jemaah
Sosial • 20 Januari 2025Kemenag resmi menetapkan kuota haji Indonesia 2025 sebanyak 221.000 jemaah, terdiri dari 203.320 jemaah haji reguler dan 17.680 jemaah haji khusus
Kemenag resmi menetapkan kuota haji Indonesia 2025 sebanyak 221.000 jemaah, terdiri dari 203.320 jemaah haji reguler dan 17.680 jemaah haji khusus
Kemenang dan Komisi VIII sepakati biaya haji 2025 menjadi Rp55,43 juta, turun Rp614 ribu dari tahun lalu
Terdapat 190,8 ribu jemaah Indonesia tahun ini, menjadikannya gelaran haji dengan jumlah terbesar sepanjang sejarah
Pada tahun 2022 setelah terjadi penundaan selama kurang lebih dua tahun, sebanyak 100.051 jemaah berhasil berangkat ke tanah suci
Provinsi Jawa Barat dapat kuota terbanyak untuk Musim Haji 2023 yaitu sebanyak 38.723 jiwa
Dari berbagai negara di dunia, Indonesia mendapatkan kuota haji terbanyak dari Kerajaan Saudi yakni 221 ribu jamaah
Untuk mempercepat proses masuk atau pembuatan akun, bisa memakai akun media sosial.
Hubungkan dengan Google Hubungkan dengan Facebook