Komoditas

Arsip konten terbaru dengan subtopik Komoditas

5 Jenis Beras Termahal di Dunia, Capai Rp1,6 Juta per Kilogram!

Beras Kinmemai Premium asal Jepang menjadi beras termahal di dunia dengan harga Rp1,6 juta per kilogram

Produksi Jagung Jawa Timur Tembus 4 Juta Ton pada 2024, Terbesar se-Indonesia

Jawa Timur memproduksi jagung sebanyak 4.494.968,78 ton pada 2024 yang merupakan jumlah produksi tertinggi di Indonesia

Kopi Favorit Pria vs Wanita: Mana yang Lebih Populer?

Tahun 2023, cappucino dan latte menjadi kopi terfavorit versi Snapcart, baik dari responden pria maupun wanita

Konsumsi dan Produksi Emas Terbesar Dunia, Bagaimana Angka Indonesia?

Konsumsi emas di India 50 kali lebih tinggi dari produksi domestik dengan defisit 733 ton. Sedangkan Indonesia di peringkat keenam dengan surplus 88 ton

5 Varietas Beras Terbaik di Dunia Versi Taste Atlas

Ada 40.000 varietas padi yang dibudidayakan di seluruh dunia. Namun, ada beberapa varietas yang terbaik versi Taste Atlas

10 Negara Penghasil Beras Terbesar di Dunia 2024 Versi USDA

China menjadi negara produsen beras terbesar di dunia, diikuti India, Bangladesh, dan Indonesia

Berpotensi Gantikan Beras, Simak Kandungan Gizi dari Sorgum

Sorgum sebagai solusi diversifikasi pangan mengandung karbohidrat sebesar 73 gram, sedikit lebih rendah dibanding beras

Volume Ekspor Tanaman Obat, Aromatik, dan Rempah-Rempah Indonesia dalam Satu Dekade Terakhir

Volume ekspor tanaman obat, aromatik, dan rempah-rempah Indonesia mengalami fluktuasi yang signifikan selama satu dekade terakhir

Kilas Balik Kesiapan Ketahanan Pangan Indonesia: Kerawanan Pangan Makin Turun

Penurunan prevalensi penduduk dengan kerawanan pangan sedang atau berat di Indonesia pada tahun 2020-2023 menunjukkan komitmen dalam mencapai ketahanan pangan

Meski Turun, Indonesia Masuk Jajaran Produsen Kakao Utama Dunia

Indonesia tetap menjadi salah satu produsen biji kakao terbesar di dunia, meskipun produksinya menurun selama beberapa tahun terakhir

Negara Tujuan Utama Ekspor Kopi Indonesia 2023

Amerika Serikat menjadi negara tujuan utama eskpor kopi Indonesia di 2023 dengan volume 36.625,6 ton, senilai dengan US$215,51 juta.

Kopi dan Cokelat Masuk Jajaran Makanan Penghasil Emisi Karbon Tertinggi

Siapa sangka, bahan makanan di sekitar kita turut berkontribusi menghasilkan gas rumah kaca dari proses produksi hingga pengolahannya

10 Negara Utama Tujuan Ekspor Beras Amerika Serikat 2023

Bukan negara utama penghasil beras, Amerika Serikat tetap aktif mengekspor beras. Jepang menjadi negara tujuan utamanya

Cappuccino Jadi Kopi Favorit Orang Indonesia 2023

Cappucino jadi jenis kopi terfavorit orang Indonesia, dipilih oleh 61% responden wanita dan 50% responden laki-laki dalam survei Snapcart pada 2023

Ikan Petek dan Selar Jadi Bahan Baku Susu Ikan, Simak Kandungannya

Meskipun tergolong berukuran kecil, ikan petek dan selar mengandung gizi yang besar

Produksi Kedelai Indonesia Meningkat di Tahun 2023, Siap Swasembada Pangan?

Produksi kedelai meningkat sebesar 15,78% di tahun 2023. Diharapkan angka ini jadi lampu hijau Indonesia untuk mencapai target swasembada pangan

Indonesia Jawara Produsen CPO Global! Kalahkan Malaysia dan Thailand

Produksi CPO (Crude Palm Oil) Indonesia mencapai 44 juta metrik ton. Terdapat 15.345,70 ribu hektar luas lahan perkebunan kelapa sawit di tanah air

Berikut Provinsi dengan Produksi Lele Terbanyak Tahun 2022

Jawa Barat menjadi provinsi dengan volume produksi lele terbanyak tahun 2022 dengan total 267.306,47 ton.

10 Negara Tujuan Utama Ekspor Buah-Buahan Indonesia

China menjadi pasar utama Indonesia untuk ekspor buah-buahan pada 2023. Jumlahnya mencapai 415.775,4 ton

5 Negara Tujuan Utama Ekspor Sarang Burung Indonesia 2023

Hong Kong menjadi negara tujuan utama ekspor sarang burung Indonesia, mencapai 630,9 ton di 2023

atau

Untuk mempercepat proses masuk atau pembuatan akun, bisa memakai akun media sosial.

Hubungkan dengan Google Hubungkan dengan Facebook