Sosial

Arsip konten terbaru dengan subtopik Sosial

83% Penduduk Kota di Eropa dan Amerika Utara Punya Akses Transportasi Umum yang Baik

Penduduk perkotaan di Eropa dan Amerika Utara memiliki akses transportasi umum yang memadai, proporsinya jauh lebih tinggi dibanding dengan wilayah lain

Colokan Listrik, Fasilitas Kedai Kopi yang Paling Dibutuhkan

Kedai kopi punya beberapa fasilitas penarik konsumen. Colokan listrik, wifi, dan AC merupakan tiga fasilitas paling banyak dibutuhkan

Perumahan Jadi Tempat Terbanyak Kasus Bunuh Diri di Indonesia

Angka kasus bunuh diri semakin meningkat tiap tahunnya. Sebanyak lebih dari 50% kasus bunuh diri di Indonesia terjadi di daerah perumahan atau pemukiman

Fluktuasi Kasus Kejahatan Penipuan, Penggelapan, dan Korupsi di Indonesia

Kejahatan penipuan, penggelapan, dan korupsi di Indonesia menunjukkan fluktuasi dalam beberapa tahun terakhir

Indonesia Jadi Negara dengan Rasio Dokter Terendah di Dunia

Rasio dokter di Indonesia hanya sebesar 0,7 per 1.000 penduduk. Jumlah tersebut menjadi yang terendah di dunia

Dinamika Usia dan Gender dalam Struktur PNS 2023

Kelompok usia 41-60 tahun mendominasi PNS di tahun 2023, totalnya mencapai 2,5 juta

Suriah Jadi Negara dengan Proporsi Pengungsi Tertinggi 2023

Proporsi pengungsi tertinggi datang dari Suriah, dengan 21 ribu orang per 100 ribu penduduk menjadi pengungsi di 2023

Good Day Jadi Kopi Kemasan Botol Favorit di Indonesia

Kopi kemasan botol dapat menjadi pilihan untuk memenuhi asupan kafein harian. Kopi Good Day merupakan favorit masyarakat Indonesia

Tingkat Pengangguran Perempuan di Dunia 2023

Tingkat pengangguran perempuan tertinggi ditemukan di kawasan Afrika Utara dan Asia Barat, mencapai 14,6%

Rata-Rata Lama Sekolah Penduduk Yogyakarta 2023, Gunungkidul Terendah

Gunungkidul menjadi kabupaten dengan rata-rata lama sekolah terendah di Yogyakarta sepanjang 2022-2023

21.434 Kendaraan Roda Dua Terjaring Operasi Zebra Polda Metro Jaya 2024

Pengendara roda dua mencatatkan 21.434 pelanggaran di Polda Metro Jaya, terbanyak dari kasus tidak menggunakan helm SNI

Survei Indikator: Tingkat Kepercayaan Masyarakat terhadap KPK Masih Rendah

Menurut survei Indikator, tingkat kepercayaan KPK berada di tiga terbawah dari 11 lembaga yang disurvei. KPK hanya memiliki 61% tingkat kepercayaan masyarakat

310 Ribu Masyarakat Indonesia Tercatat Tidak Bisa Berkomunikasi

Kelompok umur yang sama sekali tidak bisa berkomunikasi/berbicara/memahami/dipahami terbanyak berasal dari usia 25-34 tahun, mencapai 60 ribu di 2022

Mayoritas Usaha Penyedia Makanan & Minuman Skala Menengah Besar Berada di Mal

Mal/pertokoan telah menjadi pusat lokasi usaha makanan dan minuman skala menengah besar terbanyak sepanjang 2022

Peluang Pemerataan Akses Internet di Indonesia Tahun 2024

Mayoritas pengguna internet Indonesia di 2023 adalah lulusan SMA, diikuti SMP dan SD. Kemenkominfo berupaya mendorong pemerataan akses internet bagi masyarakat

Proporsi Pengguna Internet Indonesia Berdasarkan Usia, Mayoritas di Atas 25 Tahun

Penggunaan internet harus dilakukan dengan bijak, apalagi berkaitan dengan informasi hoaks dan rekam jejak

Mayoritas Perempuan Indonesia Percaya “Beauty Privilege” Sangat Berpengaruh

Sebanyak 96,2% perempuan Indonesia percaya Beauty Privilege sangat berpengaruh dalam mendapatkan keberuntungan dan kesempatan yang lebih baik

Mayoritas Peserta Prakerja Paling Berminat Ikuti Pelatihan Webinar

Berdasarkan statistik terbaru prakerja, mayoritas penerima program ini paling berminat dengan tipe pelatihan webinar daripada tipe yang lainnya

5 Provinsi dengan Tingkat Kemiskinan Tertinggi di Indonesia

Provinsi dengan persentase penduduk miskin tertinggi mayoritas berada di wilayah timur Indonesia, dari Papua hingga Nusa Tenggara Timur

Dampak Kekerasan yang Dirasakan Perempuan dengan HIV 2023

Tidak jarang perempuan dengan HIV mengalami kekerasan dalam rumah tangga, dampak kekerasan tertinggi adalah penurunan kondisi tubuh dengan persentase 25%

atau

Untuk mempercepat proses masuk atau pembuatan akun, bisa memakai akun media sosial.

Hubungkan dengan Google Hubungkan dengan Facebook